Cara Praktis Menulis Buku

Cara Praktis Menulis Buku
oleh: Balqis

hingga hari ini professi penulis merupakan professi yang cukup di hargai dan dihormati.
Banyak diantara kita yang ingin menjadi penulis namun masih banyak yang tidak bisa mewujudkannya.

Hal ini dapat terjadi karena kita tidak mencoba belajar menulis setiap hari, kita kerap sekali dihadapkan pada kendala saat menulis. mungkin kita berpikir jika kita tidak berbakat dalam menulis, namun sebenarnya kita hanya peerlu melatihnya. Kita juga sering mengeluh jika kita tak mempunyai ide, namun sebenarnya kita dapat membiarkan ide kita mengalir tanpa di paksakan. yang ketiga, masih banyak orang yang tidak suka menulis, lalu juga ada alasan tidak ada waktu untuk menulis, juga tidak berani menerima kritik. lalu apa lagi? kendala yang lain dapat berasal dari kita sendiri, seperti motivasi.

Jadi bagaimana kita memulai menulis? pertama-tama mari kita awali dengan pertanyaan 'mengapa kita menulis?'

Komentar

Postingan populer dari blog ini

CIta-cita Anak Labschool

Ruang (2)

Liburan Sekolahku